Pendidikan Agama Islam antara Aksi dan Teori: Studi di MI Ma’arif Bego Yogyakarta

Authors

  • Herlina Herlina UIN Sunan Kalijaga
  • M Khoirul Hadi Al-Asy'ari UIN Sunan Kalijaga

DOI:

https://doi.org/10.21776/ub.iij.2019.001.02.5

Abstract

This paper is a paper that raises a theme related to the study of Islamic religious education, Islamic religious education between action and theory: the study of the development and implementation of Islamic religious education curriculum (Qur'an Hadith) in Ma'arif Bego Yogyakarta, using a descriptive normative approach there are three important questions how the concept of implementing Islamic education between action and implementation in MI maarif Bego Yogyakarta, the results of this study are an increase in student learning potential and student discussion from the results of the implementation of Islamic education.

 

Paper ini adalah paper yang mengangkat tema terkait dengan kajian pendidikan agama Islam mi, pendidikan agama Islam antara aksi dan teori : studi pengembangan dan imlementasi kurikulum pendidikan agama Islam (Qur’an Hadits) di MI Ma’arif Bego Yogyakarta, dengan menggunakan pendekatan normative diskriptif ada tiga pertanyaan penting bagaimana konsep implentasi pendidikan Agama Islam antara aksi dan implementasi di MI maarif Bego Yogyakarta, hasil penelitian ini adalah adanya peningkatan terhadap potensi belajar siswa dan pertasi siswa dari hasil implemntasi pendidikan Agama Islam.

 

Keywords: MI (Madrasah Ibtidaiyah), Curriculum, Islamic Education.

References

Buku:

Ansyar, Mohammad (2015), Kurikulum: Hakikat, Fondasi, Desain dan Pengembangan, Kencana, Jakarta.

C. Ornstein, Allan dan P. Hunkins, Francis (2009), Curriculum: Foundation, Principles, and Issues, Pearson, Amerika.

Ghony, M.Djunaidi, dan Almanshur, Fauzan (2014), Metodologi Penelitian Kualitatif, Ar-Ruzz Media, Yogyakarta.

Gunawan, Heri (2013), Kurikulum Dan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, Alfabeta, Bandung.

Hasan, S. Hamid (2009), Evaluasi Kurikulum, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Hidayat (2013), Sholeh Pengembangan Kurikulum Baru, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Idi, Abdullah (2014), pengembangan Kurikulum: Teori dan Praktik, Raja Grafindo persada, Jakarta.

J. Moleong, Lexy. (2010), Metodologi Penelitian Kualitatif, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Mudlofir, Ali (2012), Aplikasi Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan dan Bahan Ajar Dalam Pendidikan Agama Islam, Raja Grafindo, Jakarta.

Muhaimin (2014), Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam, Raja Grafindo, Jakarta.

Santoso, Sedya (2011), Kajian Kurikulum di Madrasah Ibtidaiyah, Yogyakarta: Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta.

Taba, Hilda (1962), Curriculum Development: Theory and Practice, Harcourt, Brace and World, INC, New York.

Tim Pengembang MKDP Kurikulum dan Pembelajaran (2011), Kurikulum dan Pembelajaran, Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Zaini, Muhammad (2009), Pengembangan Kurikulum: Konsep Implementasi, Evaluasi, dan Inovasi, Teras, Yogyakarta.

Jurnal

Abong, Rustam (2015), “Konstelasi Kurikulum Pendidikan Indonesia,†At-Turats, vol.9, no.2, hlm. 38, Pontianak.

Ahid, Nur (2006), “Konsep dan Teori Kurikulum dalam Dunia Pendidikan,†Islamica, Vol.1, No. 1, hlm. 17, Surabaya.

Bahri, Syamsul (2011),“Pengembangan Kurikulum Dasar dan Tujuannya,†Islam Futura, vol. xi, no. 1, hlm. 20, Aceh.

Dewantoro, M. Hajar (2003), “Pengembangan Kurikulum PAI,†JPI FIAI Jurusan Tarbiyah, Vol. IX Tahun VI, hlm. 49, Yogyakarta.

Gellan, Damri, dan Azwandi, Yosfan (2013), “Rencana Pembelajaran oleh Guru di SMP Negeri 3 Padang dalam Setting Inklusi,†E-Jupekhu (Jurnal Ilmiah Pendidikan khusus), vol. 2, no.3, hlm. 297, Padang.

Hidayatulloh, Arif, dkk. (2017), “Problematika K-13 dalam Pembelajaran PAI,†Edudeena, Vol. 1 No. 2, hlm. 64, Kediri.

Irsad, Muhammad (2016), “Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Madrasah (Studi Atas Pemikiran Muhaimin),†Iqra’, vol. 2, No.1, hlm. 243, Lampung.

Juwairiyah (2004), “Kurikulum Ideal antara Cita dan Realita,†jurnal Pendidikan Agama Islam, vol. 1, No.2, hlm. 203, Surabaya.

Katni (2016), “Hubungan JIwa Raga dengan Kurikulum Pendidikan Islam Menurut Ibnu Sina,†al-Idarah, vol.6, No. 1, hlm. 31-33, Lampung.

Nurhalim, Muhammad (2014), “Optimalisasi Kurikulum Aktual dan Kurikulum Tersembunyi dalam Kurikulum 2013,†Insania, vol.19, no. 1, hlm. 119-120, Purwokerto.

Rohman, Mujibur (2015), “Problematika Kurikulum Pendidikan Islam,†Jurnal Madaniah, vol. VIII, hlm. 1, Pemalang.

Wawancara

Wawancara kepada Bapak Nur Huda, Guru PAI MI Ma’arif Bego Sleman, Yogyakarta, 14 Desember 2018.

Downloads

Published

2020-01-19